Acara akan berlangsung di Mall of Indonesia, Kelapa Gading, tanggal 23 Juni 2012, pukul: 13.00 hingga selesai. Free Hunting (bebas siapa saja) menghadirkan model-model SIGMA bertemakan bertemakan Macau pada Jam :14.00-16.00 dan 17.00-19.00.
Sedangkan Photo Competition (Khusus Pengguna Pentax dan SIGMA). Dimana hasil-hasil foto hunting di-upload ke Fanpage SIGMA dan MOI. Hadiahnya liburan ke Macau selama 4 hari 3 malam (diluar uang saku dan makan). Berikut adalah detail acaranya.
Sesi 1: One day Experience in Macau at MOI (Waktu upload dan voting: 17-25 Juni 2012)
- Ambil kameramu dan capture angle terbaik dari arsitektur Mall of Indonesia.
Juara 1 : Pentax Q
Juara 2 : Pentax RS 1500
Juara 3 : Pentax I 10
Sesi 2: Food Excitement (Waktu upload dan voting: 5 - 13 Juli 2012)
Ambil foto makanan terbaikmu dengan kamera apa saja di Food Court MOI. (Dapat menggunakan kamera HP, Tablet, Pocket Camera atau DSLR)
Juara 1 : Pentax VS20
Juara 2 : Pentax S1
Juara 3 : Pentax RZ10
Tata Cara Lomba:
- Follow Twitter @MallOfIndonesia
- Like Facebook Fanpage Pentax Indonesia dan Mall of Indonesia
- Upload 1 Foto terbaik ke Fanpage Pentax dan MOI setiap sesinya sesuai dengan waktu upload di atas.
- Like akan dijumlahkan dari kedua fanpage
- 3 Foto dengan like terbanyak berhak mendapatkan hadiah dari Pentax Indonesia.
- Vote by like akan diberhentikan dan langsung dihitung pada jam 12 malam hari terakhir tiap sesinya
- Pengumuman pemenang 2 hari setelah vote ditutup.
- Penyerahan hadiah pada tanggal 15 Juli 2012 di MOI
Selamat Mengikuti.
No comments:
Post a Comment